ANALISIS MANAJEMEN RISIKO UMKM DIMSUM MENTAI CIZZYMAMACI, KAYAMEFOOD,DAN CEMIBITE MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT

Authors

  • Fadilla Rahmawati
  • Disfa Salsabila Aulia
  • Resti Meilani
  • Gustian Djuanda

Keywords:

Manajemen Risiko, UMKM, Analisis SWOT

Abstract

Buku ini untuk memahami penerapan manajemen risiko keuangan dalam konteks usaha mikro, kecil, dan menengah di Indonesia, khususnya sektor kuliner. Kami menyadari bahwa dalam menjalankan sebuah usaha, risiko merupakan elemen yang tidak dapat dihindari, tetapi dapat dikelola melalui strategi yang tepat. Oleh karena itu, penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan yang bermanfaat bagi pelaku  UMKM,  akademisi,  maupun  pembuat  kebijakan  mengenai  pentingnya manajemen risiko sebagai fondasi keberlanjutan usaha.

Editor: Assoc Prof Dr. Gustian Djuanda, S.E., MM

QRCBN: 62-415-3564-010

Downloads

Published

2026-01-13

How to Cite

Rahmawati, F., Aulia, D. S., Meilani, R., & Djuanda, G. (2026). ANALISIS MANAJEMEN RISIKO UMKM DIMSUM MENTAI CIZZYMAMACI, KAYAMEFOOD,DAN CEMIBITE MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT. Penerbit Tahta Media, 1(1). Retrieved from https://tahtamedia.co.id/index.php/issj/article/view/1808

Issue

Section

Katalog Buku